Gaya Hijab Streetstyle Inspirasi ala Selebgram

 

Trend busana hijab streetstyle yang identik dengan cara berpakaian anak milenial ini sudah menjadi trend yang bisa hijaber terapkan. Tidak terkecuali para hijabers. Gaya streetstyle memang identik dengan busana kasual dan santai seperti jaket, hoodie, dan outfit yang berbahan denim. Tidak hanya terbatas pada gaya boyish, hijaber juga bisa memberi sentuhan feminin pada busana hijab streetstyle. Ada bemacam mix and match yang bisa hijaber terapkan. Tampilan model gaya hijab streetstyle yang menarik bisa membuat hiaber semakin terlihat kece di setiap OOTD. Inilah inspirasi, Sahabat Avanascarf bisa intip mix and match busana hijab streetstyle untuk hijabers ala selebgram Kubra Dogan berikut ini:

Puffer Jacket

Puffer jaket adalah salah satu model outer yang bisa hijaber pakaikan untuk keperluan menghadapi di musim hujan. Jaket ini biasanya terbuat dari bahan parasut yang memiliki tekstur yang empuk dan lembut. Jaket ini juga termasuk selalu menjadi trend di  setiap busana apalagi untuk busana streetstyle. Karena sifatnya memang mudah di mix and match membuat puffer jacket tidak akan lekang oleh waktu. Hijaber juga bisa di mix and match dengan t-shirt untuk penampilan simpel. Jika ingin lebih hangat, hijaber juga bisa terapkan teknik layering dengan di mix and match bersama hoodie. Kamu mix and match lagi dengan bawahan denim seperti mom jeans yang sudah menjadi trend. Sebaiknya pakai juga sneakers untuk memberi sentuhan sporty.

Hoodie

Hoodie ini telah menjadi fashion item yang sudah banyak di pakai oleh pecinta hijab streetstyle. Jaket tanpa memakai risleting ini lebih praktis dipakai dan mudah di mix and match dengan berbagai macam fashion item. Agar bisa tampil simpel, hijaber juga bisa mix and match hoodie dengan sweatpants berwarna seirama. Mix and match ini sangat cocok dipakai ketika hijaber sedang malas dress up tapi ingin terlihat kece. Supaya lebih stylish, hijaber juga bisa kenakan alas kaki yang mencolok seperti ankle boots berwarna cerah. Dan jangan lupa pakai hijab yang berwarna seirama.

Feminin

Jika hijabers ingin busana hijab streetstyle agar terlihat feminin? Sahabat Avanascarf bisa juga di mix and match dengan rok. Hijaber juga bisa mix and match sweatshirt dengan pleats skirt yang chic dan minimalis. Ini tetap memberikan sentuhan streetstyle lewat aksesoris seperti kaca mata dan alas kaki sneakers.



0 Comments:

Posting Komentar